Pemancing Asal Konawe Selatan Hilang Terbawa Arus Laut di Perairan Bungkutoko
Kendari, Datasultra.com - Nasib nahas dialami Ardiansyah, pria berusia 22 tahun asal Desa Anggokoti, Kecamatan Buke, Konawe Selatan, hilang terseret arus laut dan tenggelam...
Kombes Pol Agus Setiawan Resmi Jabat Dansat Brimob Polda Sultra
Kendari, Datasultra.com - Kombes Pol Agus Setiawan resmi menjabat sebagai Komandan Satuan (Dansat) Brimob Kepolisian Daerah (Polda) Sulawesi Tenggara (Sultra) menggantikan Kombes Pol Sugianto...
Wakili Gubernur, Sekda Sultra Serahkan Pupuk dan Bibit pada Panen Raya Nasional Polri
Kendari, Datasultra.com– Pemerintah Provinsi Sulawesi Tenggara (Pemprov Sultra) menegaskan komitmennya dalam mendukung ketahanan pangan nasional melalui penyerahan bantuan pupuk dan bibit pada kegiatan Panen...
Jabatan Dirresnarkoba, Dirbinmas Polda Sultra dan Kapolres Bombana Resmi Berganti
Kendari, Datasultra.com - Kepolisian Daerah (Polda) Sulawesi Tenggara (Sultra) menggelar serah terima jabatan (sertijab) sejumlah pejabat utama (PJU). Pejabat yang resmi berganti adalah Direktur...
Inflasi Sultra Akhir 2025 Tetap Terkendali
Kendari, Datasultra.com - Tekanan harga di Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) hingga penghujung 2025 masih berada dalam batas aman.
Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat inflasi tahunan...
Remaja Diterkam Buaya di Sungai Awonio Ditemukan Tewas
Kendari, Datasultra.com - Seorang remaja yang hilang diterkam buaya saat mandi di Sungai Awonio akhirnya ditemukan. Korban ditemukan oleh masyarakat setempat dalam kondisi sudah...
Remaja di Konawe Selatan Diterkam Buaya
Kendari, Datasultra.com - Seorang remaja bernama Rafli diterkam buaya saat mandi di Sungai Awonio, Senin, 5 Januari 2026. Remaja berusia 14 itu merupakan warga...
Ekspedisi Wallacea Dorong Usulan Kawasan Konservasi Baru, Pemprov Sultra Beri Dukungan Optimal
Kendari, Datasultra.com – Sudut-sudut terpencil Sulawesi Tenggara kembali menjadi sorotan dunia ilmiah. Melalui Wallacea Expeditions, kolaborasi Universitas Halu Oleo (UHO) dan LSM internasional Naturevolution...
Pimpin Upacara HAB ke-80 Kemenag, Gubernur Sultra Salurkan Bantuan untuk Madrasah Aliyah
Kendari, Datasultra.com – Gubernur Sulawesi Tenggara, Mayjen TNI (Purn.) Andi Sumangerukka (ASR), menyalurkan bantuan sebesar Rp100 juta untuk Madrasah Aliyah saat memimpin Upacara Peringatan...
Akhiri Tahun 2025, Gubernur Sultra Paparkan Capaian Kinerja dalam Diskusi Terbuka Bersama Jurnalis
Kendari, Datasultra.com — Mengakhiri tahun 2025, Pemerintah Provinsi Sulawesi Tenggara (Pemprov Sultra) menggelar diskusi terbuka bersama puluhan jurnalis yang berlangsung di Lobby Kantor Gubernur...



















