Pj Gubernur Sultra ucapkan Selamat Hari Dokter Nasional
Kendari, Datasultra.com- Pj Gubernur Sultra Andap Budi Revianto mengucapkan selamat Hari Dokter Nasional yang ke-73 pada tahun 2023 ini. Sebagai mana diketahui, 24 Oktober...
Transformasi Mutu Layanan JKN, Hery Zakaria: Mudah, Cepat dan Setara
Baubau, Datasultra.com- Kepala BPJS Kesehatan Cabang Baubau Hery Zakaria menyebut transformasi mutu layanan JKN-KIS kini mudah, cepat dan setara.
Hal tersebut diungkapkan Hery Zakaria saat...
Manfaatkan Potensi Lokal, Sekda Kendari: Ini Upaya Penanganan Stunting Dengan Konsumsi Pangan Bergizi
Kendari, Datasultra.com - Pemerintah Kota (Pemkot) Kendari menggelar lomba cipta menu beragam bergizi, seimbang dan aman (B2SA) berbasis pangan lokal, di salah satu Hotel...
Yuk Simak Pola Hidup Sehat Cegah Terkena Kolestrol Tinggi
Kendari, Datasultra.com- Salah satu penyebab terkena penyakit jantung dipicu oleh kolesterol tinggi. Meskipun mengonsumsi obat-obatan untuk mengurangi kadar kolesterol, namun dengan menerapkan gaya hidup...
Gubernur Sultra Resmikan Rumah Sakit Jantung Oputa Yi Koo
Kendari, Datasultra.com- Dalam ekspos lima tahun kepemimpinan AMAN (Ali Mazi-Lukman Abunawas), Gubernur Sultra juga meresmikan Rumah Sakit (RS) Jantung Pembuluh Darah dan Otak Oputa...
Wali Kota Baubau Minta Soliditas PPNI Harus Ditingkatkan
Baubau, Datasultra.com- Wali Kota Baubau La Ode Ahmad Monianse meminta soliditas Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) harus ditingkatkan dan masing-masing anggota mempunyai tanggung jawab...
Selain Jadi Sayuran, Ternyata Kelor Bermanfaat Dalam Tubuh Loh, Simak Manfaatnya
Kendari, Datasultra.com - Kelor merupakan tanaman yang biasa dijadikan makanan dalam kehidupan sehari-hari. Tanaman itu sendiri, juga memiliki kandungan gizi yang lengkap. Tak jarang,...
Pemkot Kendari Evaluasi Rencana Tindak Lanjut Intervensi Audit Kasus Stunting Semester Satu
Kendari, Datasultra.com- Pemerintah Kota (Pemkot) Kendari melalui Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (PPKB) menggelar kegiatan Evaluasi Rencana Tindak Lanjut Intervensi Audit Kasus Stunting...
Berpengalaman Tangani Covid-19, Ruksamin Target Nihilkan Kasus Stunting di Konut Pada Tahun 2024
Konut, Datasultra.com - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Konawe Utara (Konut) melalui Dinas Kesehatan menggelar sosialisasi peran PKK dalam pencegahan Stunting untuk mewujudkan Sumber Daya Manusia...
Kenali Tujuh Jenis Makanan Sehat Bagi Ibu Hamil
Kendari, Datasultra.com - Pemilihan makanan untuk ibu hamil harus benar-benar sehat untuk dikonsumsi, tidak hanya memenuhi nutrisi Bumil melainkan mendukung perkembangan lain.
Bahkan asupan pemilihan...



















